Cara Membuat Background Berbeda dengan Homepage Blog

Share on :
Hay-hay sobat kembali lagi dengan Kang Dayat kali ini saya posting di blog baru saya ini, sebenarnya saya bingung mau kasih kayak gimana judulnya, dalam postingan kali ini saya akan memberikan cara membuat background atau latar tulisan postingan berbeda dengan homepage blog. Demonya bisa sobat liat pada blog ini, di luar sana banyak sekali blog yang menyajikan tutor cara membuat background blog berbeda dengan homepage namun banyak master-master yang nggak mau menjelaskan secara luas kepada newbie seperti saya ini bahwa kode-kode ini dapat di kembangkan bisa untuk background sidebar, posting, dll
terlalu banyak cincong kayaknya langsung aja deh menuju topik utama membuat background postingan blog berbeda dengan background homepage:

1. seperti biasa login blog sobat
2. rancangan-tataletak-edit html-centang expand template widget (berhubung saya make yang rancangan lama jadi sesuaikan aja ya sama yang baru)sebelumnya backup templatenya.
3. cari kode </head> (control F aja)
4. jika sudah ketemu paste kode di bawah ini tepat diatas kode nomor 3

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<style type='text/css'>
.post {
background:url(url gambar background);
}
</style>
</b:if>

yang bercetak tebal dan miring silahkan sobat ganti dengan url gambar yang akan sobat jadikan background pada postingan blog sobat.
untuk .post sobat bisa sesuaikan dengan id dari kode postingan blog sobat (lihat gambar).


-untuk background dengan warna biasa, langkahnya sama tapi ganti kode diatas dengan kode di bawah ini


<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<style type='text/css'>
body {
background:#3366ff;
}
</style>
</b:if>

-yang bercetak tebal warna merah ganti dengan kode warna yang di inginkan.

5. save template sobat

kini background pada postingan di halaman post sudah berbeda dengan halaman home page semoga sukses ya:)

0 komentar on Cara Membuat Background Berbeda dengan Homepage Blog :

Post a Comment and Don't Spam!

 

Followers

Categories

Recent Comment